Recycle Reuse Air Limbah
Meningkatnya jumlah penduduk, laju urbanisasi, perkembangan industri dan penurunan kualitas sumber daya air telah berpengaruh terhadap ketersediaan akan air bersih. Upaya penghematan air bersih dan upaya penggunaan air daur ulang hingga penggunaan air alternatif seperti air hujan mutlak dilakukan agar ketersediaan air bersih dapat tercukupi.
Perkembangan teknologi saat ini dianggap dapat memproduksi air daur ulang dengan kualitas yang tinggi. Konsep 3R (reduce, recycle, reuse) melalui daur ulang air limbah untuk sumber air baku merupakan salah satu alternatif dalam mengatasi kekurangan pasokan air bersih.
Air limbah yang berasal dari berbagai kegiatan dapat digunakan kembali setelah melewati proses daur ulang, sehingga mengurangi penggunaan sumber air dan mengurangi resiko pencemaran air. Daur ulang air limbah dapat dimanfaatkan antara lain untuk keperluan flushing, irigasi dan make up water sistem pendingin.
Kami menawarkan teknologi pengolahan air limbah lanjutan untuktujuan recycle & reuse dari outlet WWTP/STP dengan teknologi mikro-filtrasi, ultrafiltrasi atau reverse osmosis.
Segera hubungi kami di 082128076793